Untuk memenuhi kebutuhan akan Sarana Air bersih YKMI dan UNICEF membangun 150 Blok Toilet beserta Sarana Air Bersih yang diperuntukkan bagi para pengungsi diberbagai lokasi pengungsian di sulawesi tenggah.

Dengan dibangunkannya toilet dan sarana air bersih tersebut diharapkan dapat mencegah terjadinya wabah penyakit yang dapat menyebar diwilayah pengungsian sehingga kesehatan para pengungsi tetap terjaga.

Selain itu UNICEF dan YKMI juga melakukan program Promosi Kesehatan dan Pengelolaan Sampah di wilayah pengungsiaan agar terciptanya kesadaran akan kesehatan dan lingkungan yang bersih.

Comments are disabled.